14 Juli 2020

Cara Membuat Halaman 404 Di XtGem

Halaman 404, umumnya adalah halaman yang ditujukan untuk pengunjung sehingga mereka tahu bahwa yang dicari tidak ditemukan.


Untuk hasil akhirnya silakan klik tautan berikut: Contoh Halaman 404 Di XtGem.

Untuk Membuat Halaman 404 Di XtGem, berikut adalah langkahnya.

Membuat file baru yang dinamakan 404.

Hapus semua kode di halaman baru tersebut dan ganti dengan yang di bawah ini (ganti http://kontenium.waphall.com dengan url yang diinginkan):

<html>
<head>
<title>404
Bad Request</title>
<meta name="ROBOTS" content="NOINDEX,NOFOLLOW">
<script type="text/javascript">
var url ='<xt:referer
default="http://kontenium.waphall.com" />';
var count
='<xt:counter type="4" />';
var retred;
if(url
=="http://kontenium.waphall.com")
{var retred = "Alihkan"}
 else

{ var retred = "Alihkan"};
 alert('\n \nE R
R O R  4 0 4 \nF I L E  N O T  F O U N
D\nHalaman yang anda ingin lihat\n'+document.URL+' \ntidak ada  !!!\nAnda akan segera dialihkan  '+retred+'
menuju\n'+url+'\n');
location.replace(url);
</script>
<noscript>
<meta http-equiv="refresh" content='0;url=<xt:referer default="http://kontenium.waphall.com" />
</noscript>
</head>
<body style="display:none;">
</body>
</html>

Kemudian simpan halaman tersebut dan lihat hasilnya.

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba Membuat Halaman 404 Di XtGem!
Tidak ada komentar: